Serial anime Dragon Ball Super merupakan judul utama dalam waralaba Dragon Ball yang terus dikenang dan dicintai sepanjang masa. Berawal dari manga karya Akira Toriyama, seri ini terus berkembang. Sekuelnya pun lahir dan disambut meriah para penggemar, yaitu Dragon Ball Z (1989—1996) dan Dragon Ball GT (1996—1997).
Saking dicintainya, Dragon Ball Super enggak terlepas dari teori-teori penggemar yang kerap diperdebatkan di media sosial. Harus diakui, meski serinya udah berakhir, masih banyak teka-teki yang belum terjawab. Nah, sambil menunggu film Dragon Ball Super: Broly rilis, mending simak deretan teori liar dari penggemar.
Berikut 17 teori gila penggemar tentang Dragon Ball Super. Teori manakah yang lo setujui?
Buktinya, Cabba punya serangan mirip Vegeta, Caulifla terinspirasi oleh Goku, dan Kale mirip Broly.
Penggemar yakin bahwa Zamasu yang sangat kuat entah bagaimana menjangkiti sang Omni-King di masa depan. Dia yakin hanya bersembunyi sampai waktunya tepat.
Simak juga Reaksi Penggemar soal Episode Final Dragon Ball Super.
Selama Dragon Ball Z, dari saat Gohan baru berusia empat tahun, dia didorong ke dalam situasi yang mengerikan. Misalnya aja perkelahian dan pelatihan yang kasar, perjalanan ruang angkasa, dan berjuang melawan tirani kejam Frieza.
Kemungkinan, Gine bakal muncul sebagai kilas balik yang kemudian akan mengubah kisah asal yang pertama kali kita lihat di Dragon Ball Z: Bardock – The Father of Goku (1990).
Adanya para malaikat bisa jadi hanyalah konspirasi untuk perang multiverse yang jadi rencana Jiren.
Baca juga Siapakah Broly dalam Dragon Ball Super?
Hubungan keduanya dinilai mirip dengan dua karakter ikonis DC, Harley Queen dan Joker.
Kita tahu bahwa Saiyan enggak seperti manusia yang memiliki fisik berbeda-beda. Makanya, mereka menganggap bahwa Vegeta terlihat hampir identik dengan bokapnya.
Intipin juga Transformasi Terkeren selain Super Saiyan dalam Dragon Ball.
***
Teori penggemar di atas merupakan teori-teori populer yang tengah diperdebatkan. Enggak menutup kemungkinan film Dragon Ball Super: Broly nantinya mengungkapkan kebenaran salah satu teori di atas. Semesta Dragon Ball sendiri memang penuh teka-teki dan kejutan. Nah, di antara 17 teori di atas, adakah yang lo yakini? Atau, lo punya teori lain? Coba, dong, kasih tahu pendapat lo di kolom komentar!
Dapetin info keren seputar film & game di Kincir.
Sadar dong kalau tampilan Kincir sudah berubah? Bagaimana menurut Lo?
SUKA
BIASA AJA
KECEWA
Terima kasih sudah ngasih tanggapan. Dapetin info keren seputar film, game, comic, music, travel, dan beragam gaya hidup khas cowok lainnya di Kincir. Ketik email lo buat Berlangganan, ya.
Akun Login
Belum Punya Akun? Bikin atau Masuk dengan akun sosial media kamu:
Atau